Rapat Koordinasi Monitoring dan Evaluasi Pembangunan Gedung Pengadilan Baru Tahun Anggaran 2022 dan 2023
Palu, 11 Juli 2023
Dalam rangka monitoring dan evaluasi pembangunan gedung pengadilan baru tahun anggaran 2022 dan 2023, Mahkamah Agung Republik Indonesia mengadakan rapat konsolidasi. Pengadilan Tata Usaha Negara Palu (PTUN Palu) menghadiri undangan rapat konsolidasi tersebut secara daring pada hari Selasa, 11 Juli 2023 di ruang Media Center PTUN Palu.
@humasmahkamahagung @ditjenbadilmiltun @pttun.makassar
#humasmahkamahagung
#ditjenbadilmiltun
#pttunmakassar
#ptunpalu
#nosararanosabatutu