Ketua PTUN Palu Menghadiri Upacara Bendera HUT RI Ke-79 Di Kantor Gubernur Sulawesi Tengah
Ketua PTUN Palu Bpk. Danan Priambada, S.H., M.H. menghadiri undangan upacara bendera memperingati HUT RI ke-79 di halaman gedung Kantor Gubernur Provinsi Sulawesi Tengah.